SERI 45 TAHUN KEMERDEKAAN 1990

Seri ini terdiri dari 3 macam pecahan yang semuanya terbuat dari emas 95,83%, sangat langka dan bernilai tinggi karena dicetak masing2 hanya sebanyak 3000 keping. Gambar diambil dari situs Bank Indonesia.
1. Pecahan 125000 rupiah
Terbuat dari emas dengan berat 8 gram. Harga berkisar 2 juta rupiah perkeping.
2. Pecahan 250000 rupiah
Bergambar peta Indonesia dengan berat 17 gram. Harga sekitar 5 juta rupiah perkeping.
SERI 50 TAHUN KEMERDEKAAN 1995

1. Pecahan 300000 rupiah
Bergambar Presiden Soeharto sedang berbicara dengan rakyat. Terbuat dari emas seberat 17 gram. Dicetak sebanyak 3000 keping dengan harga sekitar 8 juta rupiah perkeping.
2. Pecahan 850000 rupiah
Merupakan pecahan terbesar yang pernah dicetak, bergambar Presiden Soeharto, juga terbuat dari emas dengan berat 50 gram. Dicetak sebanyak 3000 keping dengan harga sekitar 25 - 30 juta rupiah perkeping.
SERI 50 TAHUN UNICEF 1999

1. Pecahan 10000 rupiah
Bergambar pramuka sedang menanam pohon, terbuat dari 92,5% perak seberat 28,28 gram. Dicetak sebanyak 25000 keping. Gambar diambil dari situs BI.
2. Pecahan 150000 rupiah
Bergambar penari kuda lumping, terbuat dari emas berkadar 99,99% dengan berat 6,22 gram. Harga emasnya saja saat ini sudah sekitar 1,5 juta rupiah. Gambar diambil dari situs BI.


animasi lucu blog, kode html animasi lucu blog, emoticon lucu blog
kembali ke >>>



berita unik >> halaman lainnya

beranda utama facebook kta


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Makasih dulu ya atas kunjungannya